How to Cook Delicious Bika Ambon Medan
Bika Ambon Medan.
You can cook Bika Ambon Medan using 17 ingredients and 9 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Bika Ambon Medan
- Prepare of π Bahan A (Biang).
- You need 75 gr of terigu protein sedang.
- You need 150 gr of air kelapa.
- Prepare 8 gr of ragi instant.
- You need of π Bahan B.
- It's 470 ml of santan.
- Prepare 2 lembar of daun pandan.
- Prepare 8 lembar of daun jeruk, buang tulangnya.
- You need 2 batang of serai, geprek.
- You need 1 sdt of kunyit bubuk.
- You need 1/4 sdt of garam.
- It's of π Bahan C.
- You need 12 butir of kuning telur.
- You need 300 gr of gula halus/kastor.
- It's 1/4 sdt of vanili.
- You need 200 gr of tepung tapioka.
- It's 25 gr of tepung beras.
Bika Ambon Medan step by step
- Campur semua bahan B, masak sambil terus di aduk-aduk hingga mendidih agar santan tidak pecah. Matikan api, sisihkan tunggu hingga hangat kuku..
- Campur semua bahan A (biang) aduk hingga rata. Diamkan selama 15 menit, bila adonan berbusa tanda ragi aktif..
- Mixer gula n telur (bahan C) sampai mengembang, turunkan speed ke terendah, masukkan bahan biang (A) aduk rata, lalu masukkan vanili, tepung tapioka n tepung ketan secara bertahap. Aduk rata..
- Campurkan bahan B(santan) kedalam adonan tepung, aduk rata dengan menggunakan whisk..
- Saring adonan..
- Kocok adonan menggunakan whisk dengan cara maju mundur selama 15 menit. Agar seratnya cantik. Setelah di kocok diamkan adonan minimal 2-3 jam. Lalu tutup dengan kain bersih. Sampai timbul banyak busa di permukaan adonan..
- Tuang adonan kedalam loyang ukuran 18 x 18 cm yang telah olesi margarin dan di panasin selama 30 menit. Buang busa yang ada n adonan jangan di aduk lagi. Panggang dalam oven dengan suhu 180 DC selama 1 jam dengan pintu di buka sedikit. Sebelum 10 menit berakhir, tutup pintu oven n nyalakan api atas. Angkat dan biarkan dingin baru keluarkan dari loyang..
- Tampak bukanya bersarang.
- Bika siap di sajikan dengan teh manis panas πππ.
0 Response to "How to Cook Delicious Bika Ambon Medan"
Posting Komentar